26.10.13
10
Gambar Mendaftarkan Artikel Blog Agar Terindex Google
Mendaftarkan Artikel Blog Agar Terindex Google, Cara Terdasyat Agar Artikel Muncul di Google Penelusuran
Setelah membuat/menulis artikel blog yang berkualitas, yang ada dipikiran kita adalah bagaimana agar artikel blog yang baru saja kita buat dapat dengan cepat terindex google. Pada dasarnya banyak cara yang bisa kita lakukan agar artikel blog dapat terindex google. Misalnya saja melalui trik sederhana mempromosikan artikel blog melalui sosial media seperti facebook, twiter, google plus dan lainnya yang tersedia di widget blog kita.

Sebelum mendaftarkan atau mempromosikan artikel, ada baiknya artikel yang akan kamu daftarkan sudah berkualitas dan sesuai standar SEO, agar nantinya artikel blog dengan cepat terindex google. Jika belum tahu cara menulis artikel blog berkualitas SEO, baca artikel saya sebelumnya tentang Tips Menulis Artikel Blog Berkualitas SEO

Perlu diketahui, setiap kita selesai menulis atau membuat posting artikel tidak langsung terindex google, artikel blog memiliki waktu untuk di index google dengan jarak yang berbeda-beda, minimal satu jam setelah artikel dipublikasikan, akan tetapi ada juga yang sampai berminggu baru terindex.
Untuk itu kita perlu memanggil googlebot index untuk melakukan perayapan struktur data artikel blog yang baru kita buat, yaitu dengan cara mendaftarkan artikel blog.
Mendaftarkan Artikel Blog Agar Terindex Google disini saya akan share 3 cara terdasyat submit URL script Artikel Blog diantaranya :

1. GOOGLE SUBMIT URL
>>Dari halaman windows kamu buka tab baru>>ketikkan Google.com/addurl/ maka akan muncul seperti gambar berikut
Gambar Submit URL
Devy Indriyani Gambar 0.1

>>Masukkan alamat URL permalink artikel blog kamu yang baru
>>Vertivy kode CAPCHA
>>Klik submit request / kirim permintaan

2. URL SCRIPT POST
>>Buka http://URLsubmitscript.com >> Kirim nama judul blog kamu >> Selanjutnya isi alamat Email kamu >> Klik submit URL (lihat gambar):
Gambar Submit URL
Devy Indriyani Gambar 0.2

3. SUBMIT LINK ARTIKEL

>>Disini artikel blog kamu akan dibantu dipromosikan oleh jutaan orang, Cukup hanya sekali mendaftar maka secara otomatis link artikel blog kamu akan nempel terus pada Sponsor, dengan kata lain kamu mencari sponsor buat blog kamu. TERBUKTI DAHSYAT
Berhubung cara ini cukup panjang jadi saya pisahkan di artikel saya yang lain, Jka kamu mau mendaftar silahkan baca Cara Terdahsyat Mempromosikan Artikel Atau Iklan Gratis

Keterangan - Lakukanlah Cara Mendaftarkan Artikel Blog Agar Terindex Google diatas setelah kamu membuat sebuah postingan atau artikel blog yang baru, anda boleh mendaftarkan artikel blog kamu melalui salah satu cara diatas atau agar lebih optimal lakukan pendaftaran artikel blog kamu dengan keTIGA cara  diatas sekaligus untuk blog kamu.
Gambar Animasi Bergerak
- Terimakasih and Happy Blogging -
Semoga dapat bermanfaat

TERIMA KASIH ATAS KUNJUNGAN SAUDARA

Judul= Mendaftarkan Artikel Blog Agar Terindex Google
Ditulis oleh= Devy
Rating Blog 5 dari 5
Semoga artikel ini bermanfaat bagi saudara. Jika ingin mengutip (meng-Copy), baik itu sebagian atau keseluruhan isi dari artikel ini harap menyertakan link dofollow ke >>
= TERIMA KASIH =

10 komentar

  1. Balasan
    1. +Ronny Sababalat
      Silahkan mas,,moga dapat bermanfaat,
      Terimakasih sudah mau berkunjung di blog sederhana saya ini ea mas...

      Hapus
  2. wah mantap nie gan....
    kunjungi juga ya blog ane gan..
    http://www.benyaha.tk/2013/05/tukar-link.html
    ane tunggu kunjungan agan ya!!!!

    BalasHapus
  3. Artikel saya sih dirayapi google, namun kenapa selalu google plus duluan yang muncul ya? terus ada fotonya lagi weleh2.. [-(

    BalasHapus
  4. Makasih, ilmu baru.
    :) x-)

    BalasHapus
  5. :) agan terima kasih informasinya sangt membantu kami yang masih pemula ini.

    Kalau boleh minta sarannya untuk blog kami, dan kami sangat tertarik dengan menu melayang di atas header blog agan boleh ajarin kami cara membuatnya gan ?

    terima kasih gan ... salam persaudaraan blogger ....

    BalasHapus
  6. keereennn tipsnya mbak devy, cobain akh :)
    makasih share-nya...

    BalasHapus
  7. terima kasih infonya izin post :) :))

    BalasHapus

  • Design
    X
    Teks menu masih dalam tahap perbaikan, Untuk sementara Anda akan dialihkan ke link HOME. Terimakasih.!

    KLIK
  • JQuery
    X
    Teks menu masih dalam tahap perbaikan, Untuk sementara Anda akan dialihkan ke link HOME. Terimakasih.!

    KLIK
  • CSS
    X
    Teks menu masih dalam tahap perbaikan, Untuk sementara Anda akan dialihkan ke link HOME. Terimakasih.!

    KLIK
  • HTML
    X
    Teks menu masih dalam tahap perbaikan, Untuk sementara Anda akan dialihkan ke link HOME. Terimakasih.!

    KLIK
  • JavaScript
    X
    Teks menu masih dalam tahap perbaikan, Untuk sementara Anda akan dialihkan ke link HOME. Terimakasih.!

    KLIK